
Sarat Muatan Politik, Fraksi PSI Tolak Pembentukan Pansus Covid-19 di DPRD Surabaya
SURYA.co.id | SURABAYA – Fraksi Partai Solidaritas Indonesia (FPSI) DPRD Surabaya menolak usulan pembentukan Panitia Khusus (Pansus) Covid-19 di DPRD Surabaya yang diusulkan PKB, Partai Gerindra, Partai NasDem, PAN, dan PPP. Menurut Sekretaris Fraksi PSI DPRD Surabaya, Tjutjuk Supariono,